jasa pembayaran google

Yuk Kenali Lebih Jauh Jasa Pembayaran Google Workspace

Butuh aplikasi atau platform pendukung untuk mobilitas bekerja? Solusinya kamu dapat mencoba Google Workspace sebagai alat bantu mempermudah proses meeting dan sharing informasi lainnya. 

Google Workspace dapat meningkatkan kemampuan interaksi antar karyawan dan kemampuan kolaborasi dibanding versi G Suite. Platform ini dapat digunakan untuk semua karyawan agar dapat berkolaborasi secara efektif.

Google Workspace sendiri dapat dikatakan sebagai paket layanan Google yang saling terintegrasi satu sama lain. Tujuan utama Google Workspace adalah untuk mendukung peningkatan produktivitas kerja dan kemudahan integrasi antar sesama karyawan. 

Sehingga kamu dapat menggunakan Google Workspace untuk membantu mobilitas pekerjaan agar lebih mudah. Berikut ini merupakan beberapa kelebihan yang perlu kamu ketahui.

  1. Bisa Membuat Email Karyawan dengan Domain Sendiri
jasa pembayaran google

Sumber gambar: Canva

Kelebihan pertama yang akan kamu rasakan adalah kamu dapat membuat email karyawan dengan domain sendiri. Proses tidak repot dan panjang, kamu tidak perlu keluar biaya untuk membuat dan mengelola email karyawan sendiri. Seluruh pengelolaan email yang diperlukan untuk operasional karyawan dapat terpenuhi dengan berlangganan layanan Google Workspace.

  1. Mention Rekan Kerja di Chat dan Email

Google Workspace juga memiliki fitur terbaru yaitu dapat mention rekan kerja. Fitur ini dapat memungkinkan kamu untuk mengetik nama rekan kerja dengan awalan “@”. Pada saat digunakan di email, fitur mention secara otomatis mengirim email yang dimaksud ke rekan kamu. Saat mengetik mention, semua daftar karyawan di kantor akan muncul. Hal ini akan memudahkan kamu mencari rekan kerja yang dimaksud.

  1. Lebih Hemat Biaya Operasional

Google Workspace juga dapat menghemat budget dimana kamu tidak perlu membeli aplikasi pengelolaan dokumen untuk semua karyawan di kantor. Cukup berlangganan paket Google Workspace, setiap karyawan bisa menggunakan Google Docs, Slides, dan Sheet untuk membuat dokumen, meeting online dengan Google Meet, berkomunikasi dengan Google Chat, dan menggunakan email dengan fitur lengkap. Semua data atau dokumen pekerjaan dapat disimpan di Google Drive. Seluruh data bisa diakses kapan saja.

  1. Preview Tanpa Perlu Mendownload

Fitur preview dokumen memudahkan kamu mereview dokumen. Kamu bisa review dokumen tanpa men-download atau buka tab baru. Kamu bisa langsung lihat dokumen saat melakukan rapat online. Dokumen tersebut bisa diedit dan dibuat langsung di Google Meet. Cara menggunakan Google Workspace sangat mudah, bahkan untuk pemula sekalipun.

  1. Sistem Keamanan Selalu Diperbaharui
jasa pembayaran google

Sumber gambar: Canva

Google Workspace adalah layanan aplikasi Google yang dilengkapi sistem keamanan terbaru. Google memiliki sistem keamanan baru dan lebih baik untuk mengamankan dokumen, teks, video, dan apapun untuk menyelesaikan semua pekerjaan. Google Workspace meminimalisir penyalahgunaan dokumen saat bekerja. Keamanan baru Google juga mencegah gangguan saat melakukan video conference.

Itulah beberapa kelebihan dan kemudahan yang dapat kamu peroleh dari penggunaan Google Workspace. Untuk melakukan transaksi jasa pembayaran Google Workspace yang lebih mudah, kamu dapat menggunakan TemanPay.TemanPay merupakan platform yang melayani pembayaran online untuk kartu kredit jenis Visa maupun Mastercard di seluruh situs terkemuka salah satunya Google Workspace.

Baca juga: Berburu Barang Langka dengan Jasa Pembayaran Etsy

Baca juga: Bayar Pakai Jasa Pembayaran Freepik Premium Tanpa Ribet

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *